Surabaya, Infojatim.com - Motto Berani Mengungkap Membantu Yang Belum Terungkap.
Telah dilaksanakan giat Press Release oleh Gubernur Jatim Dra Khofifah Indar Parawansa M.Si yang di hadiri kurang lebih 30 dari awak media Jatim terkait Perkembangan Situasi Penyebaran virus Covid - 19 di wilayah Jatim, yang bertempat di Gedung Grahadi Jl Gubernur Suryo No. 17, Sabtu ( 11/4/2020) . 

Hadir dalam Kegiatan Tersebut Sbb: 
1. Khofifah Indar Parawansa (Gubernur Jatim). 
2. Emil Elistianto Dardak (Wagub Jatim) 
3. Heru Tjahjono (Sekda Jatim). 
4. Agung Subagyo (Kabiro Humas dan Protokol Sekda jatim). 
5. Suban Wahyudiono, ST, MT ( Kepala Pelaksana BPBD Jatim). 
6. dr. Joni Wahyuhadi, dr., Sp.BS (K) (Direktur RS Dr Soetomo). 
7. dr. Kohar Hari Susanto -( Ketua Rumpun Tim tracing Gugus Tugas Penanganan Covid-19) 
8. Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko (Dirhumas Polda Jatim).
9. Kolonel Arm Imam Hariyadi (Kapendam V/Brw) 

Dalam Press Release kali ini apa yang disampaikan oleh Khofifah Indar Parawansa (Gubernur Jatim) yang pada intinya, bahwa Updute Covid-19 di wilayah Jatim untuk data hari ini Sbb, *ODP : 13.658 orang, PDP : 13.94 orang, untuk Positif Covid - 19 : 267 orang tambahan Posiif virus Covid - 19 33 orang dan sembuh 65 orang, dan Meninggal 26 orang

Dan juga pada Hari ini Sabtu 11 April 2020 ada tambahan kasus baru antara lain dari Kab. Probolinggo 1 orang,, kabupaten lumajang 2 , kab. Pasuruan 7 orang, kahn jember 1 orang, dan untuk pasien yang Sembuh ada tambahan 2 orang dari Kota surabaya 1 orang, kota batu 1 orang, yang terkonfirmasi meninggal dunia ada 4 orang kota Pasuruan 1 orang, Kabupaten Banyuwangi 1 orang, Kabupaten Sidoarjo 1 orang, kota Surabaya 1 orang,

Serta Dengan memberikan apresiasi doa dan memberikan dukungan kepada seluruh tenaga medis paramedis dan tenaga kesehatan Puskesmas Artinya bahwa dedikasi profesionalisme dan komitmen tenaga kesehatan baik para dokter perawat dan memberikan layanan dengan tingkat kesembuhan tertinggi diantara seluruh provinsi lain di Indonesia , " Pungkasnya, " 

Pemprov. Jatim akan membagikan kembali rapid test pada malam hari ini tapi bahwa dari sebaran rapid test sampai hari itu juga tepatnya pada jam 17.00 wib yang sudah melakukan rapid test ada 11.067 dan yang ter konfirmasi positif ada 266, bahwa Kami ingin menyampaikan bahwa semua yang ter konfirmasi positif ini akan diprioritaskan di Swab untuk selanjutnya di PCR untuk mendapatkan hasil dengan prediksi yang baik, setelah itu baru kita akan menyampaikan ke pusat dari pusat itulah akan dikonfirmasi ulang bagi mereka yang sudah terkonfirmasi positif akan diinformasikan setiap sore seperti yang selama ini sudah kita lakukan. 

Gubernur Jawa Timur Dra Khofifah Indar Parawansa M.Si menetapkan status keadaan darurat bencana penyakit akibat Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di wilayah setempat hingga batas waktu yang belum ditentukan sesuai Kep Nomor 188/108/KPTS 013/2020, serta mengacu Keputusan Kepala BNPB Nomor 13.A/2020. Di Jatim, berdasarkan data dari Pemprov dan Tim Gugus. 

Untuk sebaran data Virus Covid -19 di wilayah jawa Timur sampai dengan saat ini sbb:  
a) ODP : 13.658 orang.
b) PDP : 1.394 orang.
c) *POSITIF VIRUS COVID - 19* : 267 orang 

SEMBUH VIRUS COVID - 19 : 65 orang dengan rincian sbb:
(1) Surabaya: 33 orang. 
(2) Kab. Malang : 4 orang 
(3) kota Malang : 4 orang. 
(4) Kota Blitar : 1 orang. 
(5) Kab. Blitar : 1 orang. 
(6) Kab. Magetan : 8 orang. 
(7) Kab. Sidoarjo : 3 orang. 
(8) Kab. Gresik : 1 orang. 
(9) kab. Banyuwangi : 1 orang
(10) Kab. Situbondo : 4 orang. 
(11) Kab. Jember : 1 orang 
(12) Kab. Kediri : 1 orang
(13) Kota kediri : 1 orang 
(14) kab. Madiun : 1 orang 
(15) kota Batu : 1 orang. 

DIRAWAT POSITIF VIRUS COVID - 19 : 176 orang tersebar di RS Rujukan Covid-19 di Jawa Timur

Sedangkan MENINGGAL POSITIF VIRUS COVID - 19 : 26 orang Tersebar di 10 kab/kota di Jawa Timur ket Sbb (9.74%) dengan rincian sbb: 
(1) kota. Surabaya 11 orang,
(2) kab. Sidoarjo 4 orang,
(3) kab. Malang 1 orang 
(4) kab. Kediri 2 orang, 
(5) kab. Magetan 1 orang. 
(6) kab. Gresik 1 orang. 
(7) kab. Pamekasan 1 orang 
(8) kab. Tuban :1 orang. 
(9) kab. lumajang 1 orang. 
(10) kab. Bojonegoro 1 orang. 
(11) kota Pasuruan 1 orang. 
(12) Kabupaten Banyuwangi1 orang, 

Selanjutnya SEBARAN DATA COVID -19 DI 32 ZONA MERAH KAB /KOTA WILAYAH JAWA TIMUR YANG SUDAH TERDAPAT CONFIRMASI POSITIF VIRUS COVID -19* adalah 
(1) Kota Surabaya : 97 kasus positif covid-19 
(2) Kab. Malang : 11 kasus positif Covid-19. 
(3) Kab. Sidoarjo :21 kasus positif covid-19
(4) Kab. Magetan : 10 kasus positif covid-19 
(5) Kota Malang : 8 kasus positif covid-19 
(6) Kota Batu : 2 kasus positif covid-19
(7) Kab. Madiun :3 kasus positif covid-19
(8) Kab. Tulungagung : 7 kasus positif covid-19 
(9) Kab. Kediri : 9 kasus positif covid-19 
(10) Kota Kediri : 6 kasus positif Covid-19 
(11) Kota Blitar : 1 kasus positif covid-19
(12) Kab. Blitar : 1 kasus positif covid-19
(13) Kab. Jombang : 3 kasus positif covid-19 
(14) Kab. Gresik : 10 kasus positif covid-19 
(15) Kab. Pamekasan : 2 kasus positif covid-19 
(16) Kab. Lumajang : 8 kasus positif covid-19 
(17) Kab. Jember : 3 kasus positif covid-19 
(18) Kab. Situbondo : 8 kasus positif covid-19 
(19) Kab. Banyuwangi : 3 kasus positif covid-19 
(20) Kab. Nganjuk : 9 kasus positif covid-19 
(21) Kab. Lamongan : 13 kasus positif covid-19 
(22) Kab. Ponorogo : 6 kasus positif covid-19 
(23) Kab. Bondowoso : 1 kasus positif covid-19 
(24) Kab. Trenggalek : 1 kasus positif covid-19
(25) Kab. Tuban : 2 kasus positif covid 19. 
(26) Kab. Pacitan : 1 Kasus positif Covid-19. 
(27) Kab. Bojonegoro : 1 Kasus positif covid-19. 
(28) Kab. Bangkalan : 3 kasus positif covid- 19. 
(29) Kota Pasuruan : 2 kasus positif covid- 19. 
(30) Kab. Pasuruan : 10 kasus positif covid- 19.  
(31) Kab. Probolinggo : 3 kasus positif covid- 19. 

Bersambung ( 32) Kota Probolinggo : 2 kasus positif covid- 19. 

Untuk Sebaran DATA COVID -19 DI KOTA SURABAYA sbb : 
ODP : 1.290 orang 
PDP : 518 orang
POSITIF : 97 orang 
SEMBUH : 33 orang 
MENINGGAL : 11 orang. 
DIRAWAT : 53 orang 

Dari Data di atas terkait perkembangan Covid - 19. Kita harus jaga diri dan jaga jarak, yang diselenggarakan bersama Gubernur dalam Press Release


Penulis Arifin s.zakaria Infojatim.com (Pendiri dan Penanggung jawab redaksi)

Post a Comment